peristiwa

Kapolres Sigi, AKBP Kari Amsah Ritonga memberi keterangan tentang kasus pembunuhan adik oleh kakak kandung sendiri di Mapolres Sigi, Senin (2/6/2025). (Foto: Humas Polres Sigi)

Tragedi di Balamoa, Perselisihan Keluarga yang Berujung Maut

pojokSIGI | Desa Balamoa, Kecamatan Dolo Barat, biasanya tenang. Hawa sejuk pegunungan yang melingkupi wilayah ini seolah menjadi pelindung dari hiruk-pikuk kehidupan kota. Namun, pada 18 Maret 2025, kedamaian itu terusik oleh tragedi memilukan—kasus pembunuhan…

Bupati dan Wakil Bupati Sigi, Kapolres Sigi, Kepala BTNLL di lokasi PETI di Dusun Kongkura, Desa Tomado, Lindu, Sigi, Minggu (27/4/2025). (Foto: Humas Polres Sigi

PETI di Dusun Kangkuro, Desa Tomado, Lindu Ditutup

SIGI, pojokSIGI| Pertambangan Emas Tanpa Izin (PETI) yang berlokasi di Dusun Kangkuro, Desa Tomado, Kecamatan Lindu, Sigi akhirnya ditutup, Minggu (27/4/2025). Penutupan itu setelah Polres Sigi Bersama TNI, Balai Taman Nasional Lore Lindu (BTNLL) dan…

Delegasi perusahaan Tiongkok, Henan Agriculture Investment Group Limited mengunjungi lokasi pertania di Sidondo, Sigi, Rabu (23/4/2025). (Foto: ALkhairaat)

Kerja Sama Strategis BUMA dan BUMN Tiongkok untuk Pertanian di Sigi

SIGI, pojokSIGI | Alkhairaat melalui Badan Usaha Milik Alkhairaat (BUMA) menjalin kemitraan dengan perusahaan milik negara asal Tiongkok, Henan Agriculture Investment Group Limited, untuk mendukung pengembangan sektor pertanian di Indonesia. Kerja sama ini ditandai dengan…

Identifikasi oleh Polres Sigi atas temuan tengkorak manusia di Bora, Sigi, Kamis (18/4/2025). (Foto: Humas Polres Sigi)

Polres Sigi Periksa Temuan Tengkorak Manusia di Bora

SIGI, pojokSIGI | Kepolisian Resor Sigi melalui Unit Identifikasi Satreskrim melakukan pemeriksaan terhadap penemuan tengkorak manusia oleh warga Desa Bora, Kecamatan Sigi Kota, Kabupaten Sigi, Kamis (17/4/2025). Kapolres Sigi AKBP Kari Amsah Ritonga melalui Kasihumas…

Personel Polres Sigi pada pengamanan ibadah Jumat Agung di Sigi, Jumat (18/4/2025). (Foto: Humas Polres Sigi)

Polres Sigi Patroli Selama Peringatan Jumat Agung dan Paskah

SIGI, pojokSIGI | Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif selama momen peringatan Jumat Agung, Kepolisian Resor (Polres) Sigi menggelar Kegiatan Kepolisian Yang Ditingkatkan (K2YD) dengan melakukan patroli di tempat-tempat ibadah di wilayah Kabupaten Sigi….

Anggota Komisi II DPR RI, Longki Djanggola di pemakaman wartawan InSulteng.id, Situr Wijaya di Desa Bangga, Dolo Selatan, Sigi, Minggu (6/4/2025). (Foto: Tangkapan layar JG Bua)

Longki Djanggola Hadiri Pemakaman Situr Wijaya di Bangga

SIGI, pojokSIGI | Gubernur Sulteng periode 2011-2021, Longki Djanggola yang kini menjabat anggota Komisi II DPR RI menghadiri pemakaman wartawan InSulteng.id, Situr Wijaya di kampung istrinya di Desa Bangga, Kecamatan Dolo Selatan, Kabupaten Sigi, Minggu…

Dansat Brimob, Kombes Pol Kurniawan Tandi Rongre menginspeksi pasukan pada apel gelar pasukan untuk Pengamanan PSU di Mako Batalyon A Pelopor, Biromaru, Sigi, Selasa (25/3/2025). (Foto: Humas Polda Sulteng)

Brimob Polda Sulteng Persiapkan Diri Untuk Pengamanan PSU

SIGI, pojokSIGI | Jadwal Pemungutan Suara Ulang (PSU) di dua kabupaten di Sulteng sudah semakin dekat, karena itu, Brimob Polda Sulteng sebagai salah satu unit pengamanan untuk PSU itu mempersiapkan diri. Persiapan itu salahs atunya dengan…

IR (jongkok) saat berada di Polsek Marawola atas dugaan curanmor, Kamis (13/3/2025). (Foto: Humas Polres Sigi)

Tinggal di Desa Rogo, Curi Motor di Boya Baliase, Ditangkap di Desa Omu

SIGI, pojokSIGI | Polsek Marawola Polres Sigi mengungkap tindak pidana pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang terjadi di Desa Boya Baliase, Kecamatan Marawola, Kabupaten Sigi, Kamis (14/3/2025). Kapolsek Marawola Iptu Muh. Rusman mengatakan, pengungkapan tersebut berdasarkan laporan…

Dua pemuda korban tawuran melapor ke Polres Sigi, Sabtu (1/3/2025). (Foto: Humas Polres Sigi)

Hari Pertama Puasa Diwarnai Tawuran di Sigi

SIGI, pojokSIGI | Hari pertama puasa Ramadhan di Kabupaten Sigi diwarnai dengan aksi tawuran oleh dua kelompok pemuda, letaknya di Desa Bora, Kecamatan Sigi Kota, Sabtu (1/3/2025). Dua orang jadi korban, masing-masing AR (23 tahun)…